Bertempat di Pelabuhan Yos Sudarso Dobo, telah di laksanakan Upacara Tabur Bunga Dilaut Dalam Rangka HUT Polairud Ke-74, yang di pimpin langsung oleh Kapolres Kepulauan Aru, AKBP Dwi Bachtiar Rivai, S.I.K, M.H. Jumat,15/11/2024
Upacara ini merupakan rangkaian kegiatan dalam menyongsong HUT Polairud Ke-74, Upacara Tabur Bunga merupakan suatu simbol penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur di laut.
Upacara ini di pimpin langsung oleh Kapolres Kepulauan Aru, AKBP Dwi Bachtiar Rivai, S.I.K, M.H dan di ikuti oleh para PJU Polres Kepulauan Aru, serta pasukan upacara yang terdiri dari, 1 Peleton Brimob Yon 2 Kompi C Pelopor Dobo, 1 Peleton Sat Sabhara Polres Kepulauan Aru, 1 Peleton Sat Polair Polres Kepulauan Aru, 1 Peleton Gabungan Staf Polres Kepulauan Aru, 1 Peleton Basarnas Kepulauan Aru, 1 Peleton Dinas BPBD Kepulauan Aru, dan juga 1 Peleton Syahbandar Kepulauan Aru.
"Upacara ini merupakan suatu bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur di laut, serta bertujuan untuk membangkitkan semangat juang bagi kita semua" ujar IPTU Hanok Pelatu sekalu Kasat Polairud Polres Kepulauan Aru